Video: Dua Bayi Beruang Madu Lahir di Lembah Hijau Lampung
Beruang madu di Taman satwa Lembah Hijau Lampung melahirkan dua ekor bayi. Kelahiran dua ekor anakan beruang madu sekaligus ini jarang terjadi dan langka. Berikut di bawah ini video dua bayi beruang madu yang lahir di Lembah Hijau Lampung.