LAMPUNG77.com – PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) menginformasikan jadwal terbaru kapal eksekutif Bakauheni-Merak pada Juni 2024.
Berdasarkan data yang diperoleh dari ASDP, Sabtu (1/6/2024), jadwal kapal ini berlaku pada 1-5 Juni 2024.
Ada 5 kapal ferry eksekutif yang akan melayani penyeberangan di Bakauheni-Merak pada waktu tersebut. Adapun lima kapal ferry itu yakni KMP Legundi, KMP Sebuku, KMP Portlink, KMP Portlink III, dan KMP Jatra III.
Baca Juga: Mau Nyebrang Bakauheni-Merak? Cek Dulu Aturan Baru Pembelian Tiket, Awas Keliru!
Humas PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) Cabang Bakauheni, Saifulahil Maslul Harahap, sebelumnya mengatakan jadwal penyeberangan kapal eksekutif di Pelabuhan Bakauheni-Merak ini selalu diupdate dalam setiap periode waktu tertentu.
Berikut selengkapnya tabel jadwal terbaru kapal eksekutif Bakauheni-Merak berlaku pada 1-5 Juni 2024 berdasarkan data dari ASDP:
*Refresh bila data PDF belum muncul
(Yar/P1)